Rabu, 18 November 2015

Cara membuat Tulisan Outline di Photoshop

Halo selamat datang di Blog saya kembali, Di artikel kali ini saya akan memberikan Tutorial cara untuk membuat tulisan Outline di Photoshop, seperti yang kita tau outline adalah garis pinggir berwarna untuk memisahkan warna antara text dan background agar mata tidak sakit membacanya.
dan berikut cara caranya:

1.Pertama new.

2.Buatlah satu huruf, terserah kalian..

3.Lalu pada Layer Text, klik Blending Option.

4.Lalu pada Blending Option pilih Stroke dan Ceklis, dan anda dapat mengganti warna Outlinenya sesuai keinginan anda.

5.Dannn TADDDAAA!! jadilah tulisan beroutline.

Cara membuat Garis Lurus di Photoshop

Halo semuanya! selamat datang kembali di  Blog saya! dan di Artikel kali ini saya ingin menunjukkan Tutorial Simpel, Ya Simple.. karena Tutorial kali ini wajib bagi anda pengguna Photoshop untuk mengetahuinya, atau bisa dibilang "Basic" Photoshop.. yaitu adalah "Cara Mmebuat Garis Lurus Di Photoshop" Bagi kalian yang masih pemula pasti sangat kesulitan dalam menghadapi hal tersebut kan?? tapi jangan khawatir... karena saya akan memberi tahu kepada kalian semua bagaimana cara utk membuat garis lurus Di PS bahkan menggunakan Brush biasa..

1. Pertama yang pasti buat new Canvas.

2.Kedua silakan pilih Tool Brush, lalu anda letak di Canvas dan jangan lupa sambil memencet tombol "Shift" dan garis akan lurus.

Simple kan?

Jumat, 13 November 2015

Cara Membuat Langit Cerah Berawan di Adobe Photoshop 7.0

Hallo semuanya! selamat datang kembali di Blog saya! di Artikel kali ini saya akan menjelaskan dan memberitahu tutorial "Bagaimana Cara Membuat Langit Cerah Berawan di Adobe Photoshop 7.0"
Langit sederhana tapi lumayan Indah loh ^_^
beginilah contoh gambar awannya:


baiklah tanpa basa basi lagi mari saya tunjukkan bagaimana caranya!

1. Langkah pertama Buka Photoshopnya dan Klik New, Ukuran Terserah

2.Langkah Kedua, jangan lupa untuk menambahkan "New Layer" karena ini sangat penting.

3.Lalu yang Ketiga Pilih Warna pertama sesuai warna langit yaitu warna Biru muda dan warna kedua warna Putih.


4.Dan yang Keempat anda harus memakai Tool Paint Bucket Tool. Klik ke Tool tersebut.


5.Dan yang kelima, tuangkan warna tersebut ke seluruh Kanvas itu.

6.Keenam, klik Filter yang ada di atas.

7.Dan Pilih Render dan lalu Pilih Clouds.

Dan Selesai! beginilah kira kira bentuk Gambar Langit berawannya! anda juga bisa memodifikasinya sesuai selera anda!

Cara membuat Tulisan Bergaya di Adobe Photoshop 7.0

Halo semuanya! selamat datang di Blog saya, sebenarnya ini bukan blog baru, tapi karena ada terjadi kesalahan di Blog sebelumnya maka saya membuat Blog baru ini. dan pada artikel kali ini saya akan membahas cara membuat tulisan tulisan berbentuk unik yang tidak ada terdapat pada Font anda!
beginilah contohnya:

Mungkin kalo dicari di font mungkin tidak akan dapat hehehe.. dan berikut saya kasih tutorialnya:

1.Pertama,seperti biasa.. Buka Photoshopnya, dan New

2.Kedua Klik Ikon Text

3.Lalu ketik huruf apa saja, (sebagai contoh saya ketik huruf A) dan terserah Font apa saja, bahkan font Calibri juga bisa dan usahakan fontnya ukurannya dibesarin supaya mudah di edit.

4.Dan yang Keempat, klik Pen Tool.

5.Dan kita tau lah ya fungsi Pen Tool itu apaan.. dan kita bisa menggunakannya utk Text tersebut asal di sesuaikan warnanya dengan warna text, dan lakukanlah pada text tersebut. dan jika ingin variasi lain anda dapat variasikan sendiri sesuai selera anda.

6.Dan yang Terakhir TAAADAAA! tapi ini Text menurut selera saya yah, kalian bisa ubah sesuka hati kalian kok! ^^

Terimakasih sudah meluangkan waktu untuk membaca Artikel ini jangan lupa dishare keteman teman kalian ya!

Cara menghilangkan Jerawat Di Photoshop

Halo selamat datang ke Blog saya, tepatnya Artikel pertama saya. Di artikel kali ini saya akan membahas dan sekaligus mengajari bagaimana cara menghilangkan Jerawat pada wajah kalian atau mungkin wajah orang lain menjadi bersih tak berjerawat pada Adobe Photoshop 7.0


Pertama Mari Buka Software Adobe Photoshop 7.0 jika sudah maka akan muncul tampilan seperti ini (*Plakkkk)

Dan yang Kedua yang kalian perlukan adalah Mencari foto yang ingin kalian edit. boleh foto kalian, emak kalian, bapak kalian, kakak kalian, mantan kalian..
dan pada Artikel kali ini saya akan memakai foto orang lain dari Google.

Sumber Gambar: http://www.nanospray2.info/wp-content/uploads/2014/11/wajah-berjerawat-300x276.jpg
  
Sangat banyak jerawat kan?? mari sekarang kita sulap hingga bersih (walaupun ga bersih bersih kali sih)

Yang pertama yang harus kalian lakukan adalah memasukkan foto tersebut ke dalam Adobe Photoshop agar bisa diedit.


Jika sudah seperti gambar di atas selanjutnya kalian klik Patch Tool pada Tool bar

Selanjtunya Hal yang harus kalian lakukan adalah menselect area jerawat yang ingin kalian hilangkan
sama seperti memakai Lasso Tool tapi Patch Tool tidak memotong area yang diselect.


Setelah itu Drag bagian yang telah kalian select itu ke kulit yang mulus.

       Dan...

Taa Daa!! Jerawat pada wajah orang tersebut telah menghilang, dan kalian dapat berulang rulang melukan hal yang sama hingga jerawat tersebut hilang tak berbekas

 Lihat? sudah tidak ada Jerawat pada Mukanya.

terimakasih sudah membaca artikel ini ^^ semoga membantu anda, jangan lupa share artikel ini ya!

About This Blog

Halo Semua! baiklah, karena ini postingan pertama, saya ingin membuat perkenalan atau "About" dari Blog yang saya buat ini. dari namanya sudah pasti jelas "How To Arts" di Blog ini saya akan menjelaskan bagaimana cara menggambar tangan, Vector, bahkan editing (Editing Photoshop) dan untuk mempermudah itu semua saya telah membuat Bar di atas yang dapat diklik sesuai keinginan anda dan Kolom Search.
Thank you ^^